Cara Menghitung HPP Agar Lebih Untung

Perusahaan harus sudah mengetahui bagamaina cara menghitung HPP sebelum melakukan pemasaran produknya. Berapa keuntungan yang akan didapatkan oleh perusahaan tersebut dari produk yang dijualnya tergantung dari penyusunan HPP ini. jadi HPP adalah sebuah basic yang harus dilakukan seluruh perusahan ketika hendak terjun ke pasaran pada umumnya.

Ingat harga juga akan menjadi penentu bagi sebuah produk bisa laris atau tidak. Ekspektasi konsumen adalah munculnya produk-produk multi guna dengan harga yang terjangkau. Tapi mereka juga akan menerima dengan senang hati ketika perusahaan membuat produk dengan harga mahal. Akan tetapi kualitas yang dimiliki memanglah tinggi dan sangat berguna.

Konsep penentuan cara menghitung HPP menjadi dasar bagi perusahaan sebelum bisa meraup keuntungan. Lalu adakah faktor yang mempengaruhi penentuan HPP?. Tentu saja akan banyak sekali, disini kami akan merangkum dan menjelaskan sedikit terkait faktor HPP. Semoga dengan mengetahui faktor yang mempengaruhi HPP ini perusahaan anda bisa meraup keuntungan besar.

Cara Menghitung HPP Berdasarkan Beberapa Faktor

Penyusunan HPP tidak bisa dilakukan tanpa memperhatikan beberapa faktor dibawah ini. faktor yang akan dijelaskan sangat berperan penting untuk perusahaan bisa menentukan HPP. Jadi pastikan untuk memperhitungkan faktor ini sebelum melakukan rumusan HPP.

Persedian Akhir Produk Yang Akan Dipasarkan

Sebagian besar perusahaan akan mengetahui cara menghitung HPP berdasarkan jumlah persedian mereka pada akhir bulan ataupun periode penjualan. Apabila ternyata pada akhir periode penjualan stok masih sangat banyak maka harus terjadi sebuah pemotongan harga pokok.

Hal ini gencar dilakukan beberapa perusahaan yang memasarkan produknya di supermarket. Jika mendekati expired pasti mereka akan menjual dengan jangkauan harga yang cukup murah. Dengan begini perusahaan tidak akan menderita kerugian yang cukup besar. sedangkan apabila stok terbilang sedikit maka akan terjadi penaikan harga beberapa persen.

Tujuan menggunakan cara menghitung HPP jenis ini adalah untuk memuaskan setiap konsumen. Jika konsumen sampai tidak bisa menikmati produk kesayangannya maka otomatis ia akan berpindah ke brand lain. Untuk menjaga stabilitas ketersedian didalam pasaran selalu pas, maka penaikan dan penurunan harga berbasis stok akhir adalah pilihan cerdas.

Stok Awal Sebagai Barometer

Pengusaha juga kerap kali memperhatikan stok barang pada awal periode penjualan. Sebagai basis cara menghitung HPP, dengan begini ia pasti akan memperkirakan jangkauan harga yang pas dan tidak akan terlalu memberatkan konsumen. Biasanya stok di awal periode akan selalu berbanding lurus sesuai dengan target pemasaran berdasarkan keuntungan perproduknya.

Jika target keuntungan yang akan diperoleh cukup besar. maka stok produk diawal periode akan ikut membengkak. Tapi ini juga diikuti dengan produksi yang rasional. Artinya perusahaan memperkirakan minat dari konsumen yang ada di pasaran. Sehingga akan berhati-hati ketika menentukan HPP dan melakukan produksi.

Minat Dari Pasar

Seringkali faktor minat dari pasaran menjadi penentu perusahaan dalam menetapkan besaran HPP produknya. Mungkin seluruh perusahaan selalu berharap bahwa produknya akan terus diminati. Tapi seiring dengan kemunculan competitor pasti semuanya tidak akan bisa berjalan dengan mulus.

Pengkajian berulang-ulang mengenai cara menghitung HPP juga akan sangat terkait dengan minat produk ketika dipasarkan. Apabila minat pembelian produk mulai mengalami penurunan yang cukup signifikan. Maka perusahaan harus segera memperbaiki harga jual produk tersebut.

Harga pokok memang sangat sensitive. Mungkin anda sering mendengar ibu-ibu costumer dibeberapa swalayan sering mengeluhan perbedaan harga ratusan rupiah saja. ini berarti peningkatan atau penurunan harga sedikitpun akan bermanfaat bagi penjualan produk di pasaran.

Ketersediaan Dan Harga Dasar Bahan Baku

Pembuatan sebuah produk tidak akan bisa lepas dari kebutuhan akan bahan baku. Harga bahan baku pasti akan otomatis masuk kedalam pembuatan HPP. Hanya saja dibagi sepersekian berdasakan hasil produksi. Jika bahan baku melimpah mungkin cara menghitung HPP akan cenderung murah dan ringan.

Tapi ketika bahan baku terbatas maka harga pokok dari produk yang diproduksi tersebut pasti akan terjadi penggelembungan. Jika perusahaan tidak memasukkan harga bahan pokok maka produksi sudah dapat dipastikan akan terhambat. Karena tidak ada modal kembali yang terjadi saat pemasaran produk.

Pastikan cara menghitung HPP yang anda lakukan sudah memasukkan faktor ketersediaan dan harga dasar bahan baku produk. Sangat rasional nampaknya jika perusahaan memasukkan harga bahan pokok kedalam produknya. Karena merekapun harus melakukan produksi kembali nantinya.

Perhitungan HPP Secara General

Cara menghitung HPP secara general bisa memanfaatkan keempat tahapan dibawah ini. pastikan pengerjaan HPP yang akan anda lakukan sudah sesuai tahapan. Agar hasil perencanaan harga pokok pada akhir bisa memberikan kabar baik kepada para konsumen.

Kalkulasi Penjualan Bersih Produk

Rumusan dalam penjualan bersih adalah Penjualan – (Retur Penjualan + Potongan Penjualan). Ongkos transportasi atau angkut produk tidak boleh termasuk kedalam potongan penjualan. Jadi sudah jelas bahwa retur dan potongan penjualan merupakan faktor utama yang menentukan.

Pembelian Bersih

Peritungan dari pembelian bersih adalah (Pembelian + Ongkos Angkut Pembelian) – (Retur Pembelian + Potongan Pembelian).  Dalam tahapan ini barulah ongkos angkut akan dimasukkan kedalam cara menghitung HPP. Jadi jangan sampai tertukar ketika harus memasukkan ongkos angkut kedalam rumusan diatas.

Rumusan Persedian

Rumusan stocking atau persedian adalah seperti ini persediaan awal dikurangi pembelian bersih. Dari sana anda akan mendapatkan jumlah yang kongkrit mengenai persediaan di perusahaan. Rumusan ini sangat berguna ketika akan diberlakukan perubahan angka harga didalam pasaran.

Cara Menghitung HPP Terbaik

Terakhir adalah cara menghitung HPP yaitu dengan mengurangi persediaan barang dan persediaan akhir. Dengan begini anda sudah bisa mulai menggunakan berbagai rumusan terkait HPP didalam perusahaan. Jangan sampai ada kekeliruan lagi terkait pembuatan HPP di perusahaan anda.

Permudah Perumusan Dengan Perangkat Lunak

Agar anda tidak perlu direpotkan lagi dengan masalah cara menghitung HPP maka ada baiknya menggunakan perangkat lunak. Software hasil Jojonomic yaitu JojoExpense akan sangat bermanfaat ketika anda akan melakukan pembuatan HPP ini didalam perusahaan.

Menakjubkannya perangkat lunak JojoExpense ini bisa beroperasi  secara otomatis. Ketika anda sudah memasukan seluruh data yang dibutuhkan untuk perhitungan. Jadi cukup serahkan seluruh perhitungan yang diperlukan untuk pembuatan HPP kepada perangkat lunak ini.

Bukti transaksi kertas akan sangat memakan biaya produksi. Maka anda harus mulai merubah kebiasaan buruk ini dengan memanfaatkan teknologi paperless dari perangkat lunak JojoExpense ini. semakin ringan saat pemakaian. Serta begitu ringan juga didalam pengeluaran modal yang dibutuhkan.

Seluruh data yang dibutuhkan untuk perhitungan HPP perusahaan anda akan disediakan dengan baik oleh perang lunak JojoExpense. Tidak akan ada lagi waktu terbuang saat anda diharuskan untuk menganalisa data produksi.

Nikmati kecanggihan aplikasi yang dapat memudahkan setiap kinerja didalam perusahaan dengan mendownload versi demo perangkat lunak JojoExpense ini. downloadnya cukup mudah cukup kunjungi website Jojonomic saja langsung.