Contoh Perencanaan Proses Dalam Bisnis Dan Usaha Yang Berhasil

contoh perencanaan proses

Contoh perencanaan proses tentunya perlu ada untuk membantu dan mempermudah sebuah perusahaan dalam melakukan suatu tindakan proses. Jadi perencanaan ini lebih mengacu pada suatu tahapan yang dilakukan dengan tujuan untuk menentukan bagaimana suatu produk nantinya diproduksi. Istilah perencanaan sendiri pada dasarnya suatu tindakan penentuan tentang apa yang harus dilakukan oleh perusahaan.

Selain itu di dalam tindakan perencanaan juga terdapat suatu proses mencari cara terbaik agar bisa melakukan kegiatan yang telah dipilih dan ditentukan sebelumnya. tentunya di dalam perencanaan ini pula terdapat beberapa pertimbangan hingga akhirnya perusahaan bisa memutuskan berbagai hal. Keputusan yang diambil umumnya meliputi tindakan apa yang akan dilakukan dan kapan akan melakukan tindakan tersebut. Selain itu di dalam perencanaan juga terdapat keputusan mengenai bagaimana cara melakukan kegiatan yang akan dilangsungkan serta siapa saja orang yang akan menjadi pelaku kegiatan.

Demikian suatu proses kegiatan diharapkan agar dapat berjalan sesuai dengan perencanaan yang telah dilakukan dan dengan persiapan yang matang. Dalam pelaksanaannya rupanya dibutuhkan pula suatu contoh yang mungkin saja bisa menjadi inspirasi bagi perusahaan. Dengan adanya contoh nyata maka suatu perencanaan terhadap proses atau produksi bisa dilakukan dengan lebih baik. Oleh karena itu contoh perencanaan proses bisa menjadi salah satu hal yang diperlukan oleh sebuah perusahaan dalam rangka menjalankan pengelolaan perusahaan.

Tahapan Contoh Perencanaan Proses

Penetapan tujuan

Salah satu hal yang perlu dilakukan dalam rangka melaksanakansuatu proses perencanaan adalah adanya penetapan tujuan. Pada dasarnya tujuan menjadi dasar dari adanya perencanaan. Termasuk pula tujuan perusahaan yang akhirnya menggiring perusahaan untuk melaksanakan suatu proses perencanaan. Tentunya dalam hal penetapan tujuan ini dibutuhkan contoh perencanaan agar nantinya proses bisa berjalan sesuai dengan perencanaan perusahaan. Oleh karena itu di dalam perencanaan tentu diperlukan pula perumusan tujuan yang jelas dan dapat diterima oleh semua anggota perusahaan.

Perumusan kondisi

Untuk melaksanakan suatu contoh perencanaan proses maka perlu diperhatikan pula kondisi sekitar perusahaan. Terutama kondisi saat ini yang sangat berpengaruh terhadap kelangsungan perusahaan. Tujuan yang telah ditetapkan oleh perusahaan sebaiknya dilakukan dengan melihat keadaan atau kondisi yang berlansung sekarang. Dengan kata lain perlu dilakukan pula perumusan kondisi agar proses perencanaan bisa berjalan dengan lebih baik. Dengan adanya perumusan kondisi maka perusahaan juga dapat mempertimbangkan segala hal yang perlu dipersiapkan untuk menjalankan perencanaan.

Identifikasi kemudahan dan hambatan

Tahap selanjutnya yang perlu dilakukan setelah adanya perumusan tujuan dan kondisi adalah identifikasi segala macam kemudahan dan hambatan. Proses identifikasi ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui berbagai faktor yang sekiranya bisa mempermudah kelancaran kegiatan perusahaan. Selain itu turut diperkirakan pula segala hal yang sekiranya bsia menghambat kegiatan perusahaan dalam mencapai target. Dengan melakukan identifikasi maka nantinya segala hal yang menimbulkan hambatan dapat dihindari. Jadi perusahaan bisa melakukan berbagai upaya antisipasi untuk menghindari hambatan. Tentu saja proses identifikasi ini akan membantu perusahaan untuk mencapai tujuannya.

Pengembangan rencana

Tahapan yang terkahir adalah proses pengembangan rencana. Pengembangan rencana ini menjadi suatu tindakan akhir yang menutup proses perencanaan. Demikian adanya contoh perencanaan proses pada suatu perusahaan akan menjadi pedoman bagi proses atau produksi atau pelaksanaan yang dilakukan oleh sebuah perusahaan. Pengembangan rencana tentu dilakukan melalui berbagai upaya atau kegiatan yang dilakukan oleh perusahaan. Upaya dan kegiatan ini dilakukan dengan maksud untuk membantu perusahaan dalam mencapai tujuan yang dari awal telah ditetapkan.

Tujuan Contoh Perencanaan Proses

Mengorganisir kegiatan

Suatu kegiatan perencanaan pada dasarnya dapat berfungsi untuk mengorganisir kegiatan. Berbagai kegiatan yang diorganisir dalam hal ini adalah kegiatan yang tentunya meliputi aktivitas perusahaan. Dengan adanya proses perencanaan maka segala aktivitas yang dilakukan oleh perusahaan dapat dikelola dengan baik. Bahkan pengelolaan ini bisa dijalankan sesuai dengan keputusan yang diambil pada saat proses perencanaan berlangsung. jadi berbagai kegiatan perusahaan bisa diorganisir dengan baik agar bisa berlangsung dengan lancar.

Menghindari kesalahan

Suatu contoh perencanaan proses juga diperlukan dengan tujuan agar dapat menghindarkan perusahaan dari berbagai kesalahan yang bsia saja terjadi. Setiap kegiatan yang dilakukan oleh perusahaan memang bsia beresiko gagal karena adanya kesalahan. Oleh karena itu dibutuhkan perencanaan yang matang bagi perusahaan sebelum melakukan suatu proses. Maka melalaui perencanaan tersebut bisa dilakukan perisapan yang matang. Persiapan yang matang akan membuat perusahaan bisa mengantisipasi segala kegagalan yang mungkin terjadi. Oleh karena itu dibutuhkan suatu perencanaan yang matang bagi sebuah perusahaan agar dapat meminimalkan resiko kesalahan.

  • Isi form berikut ini untuk mendapatkan demo gratis aplikasi HRIS hari ini.
  • This field is for validation purposes and should be left unchanged.

Memudahkan pengawasan

Tujuan lain dari adanya contoh perencanaan proses adalah untuk memudahkan pengawasan. Suatu pengawasan memang harus dilakukan terutama dalam melakukan tindakan atau kegiatan yang berhubungan dengan pencapaian tujuan perusahaan. Pengawasan dilakukan dengan maksud untuk melihat apakah kegiatan yang dilakukan oleh perusahaan bisa berjalan dengan baik ataukah berkendala. Selain itu dengan adanya pengawasan maka setiap kegiatan yang hampir melenceng dari perencanaan bisa diupayakan untuk tetap berjalan dengan baik serta kembali ke rencana awal. Maka setiap aktivitas perusahaan nantinya dapat berlangsung dengan didasarkan pada apa yang telah ditetapkan dalam proses perencanaan.

Menjadi pedoman

Hal terakhir yang menjadi tujuan dari adanya contoh perencanaan proses adalah adanya pedoman. Tentunya suatu pedoman sangat dibutuhkan oleh perencanaan dalam menjalankan segala aktivitasnya termasuk menjalankan proses perusahaan. Oleh karena itu dibutuhkan perencanaan yang baik agar tindakan perusahaan bisa berdasar pada perencanaan. Maka hasil dari tindakan perusahaan ini tidak akan luput dari penetapan tujuan oelh perusahaan.

Perlunya Contoh Perencanaan Proses

Contoh perencanaan proses pada dasarnya menjadi suatu bagian dari seluruh kegiatan perusahaan dalamusahanya mencapai target. Maka bisa dibilang bahwa contoh dari pelaksanaan suatu proses bisa menjadi acuan yang digunakanoleh perusahaan. Acuan ini bisa saja dijadikan sebagai pedoman bagi sebuah perusahaan dalam menjalankan tindakan selanjutnya. Dengan demikian proses perencanaan bisa berjalan dengan baik. Maka setiap tindakan atau proses bisa terlaksana dengan baik dan sesuai dengan harapan atau contoh perencanaan.

Tentu saja contoh perencanaan proses sama pentingnya dengan memilih sistem keuangan yang paling tepat untuk perusahaan. Salah satunya dengan mengambil langkah untuk menggunakan JojoExpense. Produk keuangan yang satu ini mampu membantu pengaturan keuangan perusahaan secara efektif. Selain itu juga membantu mencatatkan pengeluaran dan pemasukan keuangan perusahaan secara akurat dari waktu ke waktu.

Hal tersebut berkat beberapa manfaat yang bisa didapatkan dari JojoExpense. Sebut saja berupa manfaat monitor disbursement uang panjar kerja di manapun kapan pun, proses pelaporan dan pengarsipan reimbursement otomatis dan dapat disesuaikan, hingga peraturan budget yang disesuaikan untuk reimbursement dan Cash Advance. Maka dari itu jangan ragu untuk menggunakan JojoExpense.

Segera daftar JojoExpense sekarang juga dan dapatkan coba gratis selama 14 hari di perusahaan Anda secepatnya!