STP Adalah Mekanisme Strategi Bisnis Yang Cukup Efektif

STP adalah

STP adalah sebuah istilah yang tentunya banyak didapatkan terutama di dunia usaha. Sebenarnya istilah ini merupakan singkatan dari Segmenting Targeting Positioning. Jika diartikan secara lebih lanjut maka istilah STP ini merupakan serangkaian proses yang harus dilalui pada proses penetapan sebuah strategi yang akan digunakan dalam menjalankan bisnis. Maka tak heran bila saat ini semakin banyak usaha yang menerapkan penggunaan STP ini untuk menjalankan bisnisnya. Sebab pada dasarnya STP ini sangat berpengaruh dalam hal pemberian citra atau brand image.

Tidak hanya itu saja, bahkan hal ini juga berpengaruh pada proses pemasaran yang dilakukan oleh perusahaan. Dengan adanya ketiga hal tersebut yaitu Segmentation Targeting Positioning maka tenttunya proses pengelolaan bisnis bisa berjalan secara lebih lancar. Oleh karena itu Anda sebagai pemilik bisnis tentu perlu mempelajari lebih lanjut mengenai STP yang bisa berguna untuk perkembangan bisnis Anda.

Unsur STP Adalah Berikut Ini

Segmentation

Segmenting pada dasarnya merupakan suatu tahap dasar yang perlu dilakukan dalam hal menjalankan strategi pemasaran. Segmenting ini merupakan suatu gambaran mengenai proses pengkategorian dan pengklasifikasian serta penggolongan seluruh target potensial produk yang akan anda pasarkan.

Jadi dalam hal ini Anda bisa melakukan proses penggolongan pasar. Mulai dari penggolongan pasar dengan berdasarkan pada pembeli juga pada kebutuhan pembeli. Atau mungkin Anda bisa menggolongkan pasar berdasar pada karakteristik dan perilaku konsumen atau pembeli. Dan masih banyak laghi hal yang bisa Anda jadikan sebagai sumber untuk menggolongkan pasar atau melakukan segmentasi pasar.

Targeting

Jika memang Anda telah melakukan tahap segmentation maka selanjutnya anda bisa berlanjut ke proses Targeting. Sebab setelah Anda melakukan sebuah identifikasi pasar maka selanjutnya Anda perlu untuk melakukan evaluasi terhadap segmen tersebut. Dari hasil evaluasi Anda maka nantinya Anda bisa memutuskan segmen pasar manakah yang akan menjadi target bagi bisnis Anda. Oleh karena itu Anda kemudian bisa menentukan targeting dengan didahului adanya survey. Adanya survey ini diperlukan untuk mengetahui kondisi pasar sehingga proses pemasaran yang anda lakukan tidak sampai mengalami salah sasaran. Maka saat Anda menentukan target dari segmentasi pasar tentunya anda perlu memperhatikan keunggulan kompetitif pada produk Anda serta kondisi pasar.

Positioning

Tahap terakhir yang perlu Anda lalui yaitu Positioning. Pada tahap ini akan terjadi suatu proses pengembangan strategi pemasaran. Tujuan dari pengembangan strategi pemasaran ini tidaklain adalah untuk mengetahui lebih lanjut tentang bagaimana penilaian segmen pasar terhadap produk dari brand Anda yang akan dipasarkan jika dibandingkan dengan produk dari perusahaan kompetitor. Tentu saja pandangan konsumen ini perlu Anda ketahui agar Anda bisa memasarkan produk yang tepat dan sesuai dengan kebutuhan serta keinginan konsumen. Atau Anda mungkin bisa menciptakan varian produk untuk dapat memenuhi kebutuhan dan keinginan pasar. Melalui tahap ini Anda juga bisa menciptakan keunggulan kompetitif sehingga produk Anda bsia semakin laris di pasaran.

Langkah STP Adalah Berikut Ini

Tentukan segmentasi

Langkah pertama yang perlu dilakukan dalam melaksanakan proses marketing STP adalah melakukan segmentasi pasar. Anda bisa membagi kelompok pasar dengan berdasarkan pada beberapa acuan. Dengan melakukan tahap segmentasi ini maka Anda nantinya bisa lebih mudah dalam menentukan target atau sasaran bisnis Anda. Oleh karena itu Anda bisa melakukan proses segmentasi pasar dengan menggunakan beberapa pendekatan umum. Misalnya saja seperti perilakukonsumen atau geografis dan lain sebagainya.

Penetapan target

Setelah melakukan proses segmentasi pasar maka selanjutnya Anda bisa menetapkan target untuk bisnis Anda. Penetapan target ini berarti penentuan segmen manakah yang akan menjadi target bagi proses pemasaran Anda. Dengan memilih target maka And abisa melakukan prosespemasaran secara lebih efektif. Tidak hanya itu saja tetapi proses pemasaran juga bisa berlangsung secara lebih efisien.

  • Isi form berikut ini untuk mendapatkan demo gratis aplikasi HRIS hari ini.
  • This field is for validation purposes and should be left unchanged.

Ciptakan kreativitas

Selanjutnya setelah Anda mendapatkan target maka Anda bisa menjalankan proses pemasaran. Proses pemasaran tentu saja bisa dilakukan dengan menggunakan banyak cara. Misalnya saja dengan memanfaatkan teknologi yang semakin berkembang di era digital seperti sekarang ini. Anda mungkin bisa melakukan proses pemasaran dengan memanfaatkan media sosial ataupun lainnya. Atau Anda bisa melakukan proses pemasaran dengan cara lainnya. Misalnya dengan pemasangan iklan di beberapa media cetak ataupun lainnya. Proses pemasaran bisa dilakukan dengan kreatif sehingga bisa berjalan secara maksimal.

Pusatkan fokus

Proses pemasaran produk juga harus dilakukan dengan pemusatan fokus. Dengan adanya fokus maka Anda bisa melakukan proses pemasaran produk secara maksimal. Maka proses pemasaran bisa tepat sasaran sehingga tidak akan menimbulkan kerugian bagi perusahaan Anda. Pemusatan fokus juga akan membantu Anda untuk bisa melakukan kegiatan pemasaran agar sesuai dengan tahap perencanaan sehingga hasilnya bisa maksimal.

Lakukan evaluasi

Hal terakhir yang bisa Anda lakukan untuk menutup kegiatan pemasaran STP adalah melakukan evaluasi. Di tahap evaluasi ini Anda bisa mencari athu mengenai penialian pasar terhadap produk Anda. Maka Anda bisa melakukan perbaikan produk agar produk bisa sesuai dengan kebutuhan pasar. Dengan demikian maka proses pemasaranke depannya bisa lebih efektif.

Penerapan STP Adalah Seperti Ini

STP adalah bagian dari proses pemasaran yang sudah tentu dapat berguna bagi sebuah perusahaan. Dengan melakukan berbagai tahapan dalam STP ini maka Anda bisa menjalankan strategi bisnis yang tepat. Sebab pada dasarnya jalannya bisnis sangat bergantung pada proses pemasaran. proses pemasaran yang di dalamnya terdapat strategi tepat tentu akan emmbuahkan hasilyang baik bagi keuntungan perusahaan. Oleh karena itu Segmentation Targeting Positioning perlu menjadi acuan bagi Anda yang ingin melakukan pengembangan bisnis. Setiap bisnis yang dikelola dengan menjalankan strategi pemasaran STP tentu bisa berjalan sesuai dengan perencanaan yang telah ditetapkan.

Demikian pula dengan bisnis Anda yang tentunya juga perlu untuk dikembangkan agar bisa berjalan sesuai dengan tahap perencanaan. Hingga akhirnya bisa diperoleh hasil terbaik yaitu pencapaian target perusahaan. Oleh karena itu Anda bisa menjalankan strategi STP adalah dengan didahului adanya tahapan analisis SWOT. Melalui analisis SWOT ini maka Anda bisa mendapatkan gambaran secara umum mengenai penyusunan strategi STP agar Anda bisa melakukannya dengan lancar dan sukses.

Hal ini seperti saat memilih sistem absensi yang tepat untuk perusahaan. Ada banyak produk yang bisa dipilih namun sebaiknya pastikan untuk memilih JojoTimes. Karena produk ini terbukti dapat membantu efisiensi dan efektifitas absensi karyawan. Bukan hanya itu saja namun juga membantu perusahaan melakukan peninjauan absen secara lebih mudah dan akurat.

Tentunya manfaat tersebut berkat beberapa fitur menarik yang bisa didapatkan dari JojoTimes. Mulai dari fitur pengenalan wajah biometris dengan geo-locator yang akurat, mengelola laporan kehadiran, perizinan cuti dan jam kerja, maupun tarif lembur yang dapat disesuaikan. Sehingga dari sini tidak perlu ragu jika ingin menggunakan produk tersebut.

Dapatkan coba gratis JojoTimes selama 14 hari di perusahan Anda dengan segera melakukan pendaftaran. Selamat mencoba!