Video Conference Untuk Kemudahan Informasi Perusahaan Masa Kini

video conference

Video conference dalam bahasa kita bisa disebut dengan istilah konferensi video. Pada dasarnya video conference atau konferensi video ini merupakan seperangkat teknologi telekomunikasi interaktif. Perangkat teknologi ini akan memungkinkan dua pihak atau lebih untuk melakukan interaksi sekalipun di lokasi yang berbeda. Interaksi ini bisa dilakukan dengan melalui pengiriman dua arah audio dan video yang terjadi secara bersamaan. Jadi bisa dibilang bahwa konferensi video ini merupakan suatu perkembangan teknologi komunikasi yang dapat membawa perubahan pada sebuah proses penyampaian informasi. Tentu saja hal ini sangatlah berguna untuk semakin mempermudah tugas Anda. kehidupan juga akan menjadi lebih mudah dengan adanya teknologi ini.

Aneka Sistem Video Conference

Sistem terdedikasi

Sistem ini pada dasarnya memiliki seluruh komponen yang dibutuhkan dan dikemas ke dalam suatu peralatan. Umumnya peralatan iniberupa konsol dengan dilengkapi kamera video pengendali jarak jauh dengan adanya kualitas tinggi. Kamera ini juga dapat dikontrol termasuk dari jarak jauh. Termauk untuk memutar ke arah kiri dan ke kanan serta ke atas dan ke bawah. Selain itu bisa pula digunakan untuk memperbesar sehingga peralatan ini dikenal pula sebagai kamera PTZ. Konsol ini tentunya berisi seluruh hubungan listrik dan perangkat lunak serta perangkat keras yang berbasiskan codec. Umumnya konferensi video jenis ini didedikasikan untuk beberapa kelompok. yaitu untuk kelompok konferensi video kelompok besar yang umumnya dilakukan di ruangan besar. Selain itu didedikasikan pula untuk konferensi video kelompok kecil yang umumnya digunakan untuk rapat di ruangan kecil. Yang terakhir untuk konferenci video individual yang dimaksudkan untuk satu pengguna saja.

Sistem desktop

Sistem yang satu ini umumnya akan menambahkan papan perangkat keras menuju ke komputer pribadi dan kemudian mentransformasikannya hingga menjadi suatu perangkat konferensi video. Dalam hal ini berbagai peralatan bisa digunakan sebagai papan. Misalnya saja seperti kamera dan mikrofon yang berbeda dan berisi codec. Hal ini mungkin saja bisa berguna untuk keperluan pengiriman tatap muka. Konferensi video ini juga bsia dilakukan dengan menggunakan komputer yang terebar atau yang lebih sering dikenal dengan istilah e-meeting.

Kelebihan Video Conference

Produktivitas meningkat

Produktivitas yang dimaksud disini adalah produktivitas para pengguna konferensi video ini. Sebab pada dasarnya konferensi video menawarkan berbagai kecanggihannya terutama dalam melakukan transfer data. melalui konferensi video ini maka Anda bisa melakukan proses berbagi dokumen. Selain itu Anda juga bisa berbagi ide dan gambar serta data lainnya tentunya dengan lebih mudah. Tidak hanya itu saja tetapi proses transfer data juga bisa dilakukan dengan cara yang lebih praktis. Jadi segala pekerjaan Anda bisa dilakukan dengan sangat mudah. Tenttunya hal ini akan memicu terjadinya peningkatan motivasi dan kinerja Anda.

Biaya lebih hemat

Kelebihan lain dari penggunaan konferensi video adalah adanya pengeluaran biaya yang lebih irit. Pada dasarnya penggunaan teknologi yang diterapkan di berbagai perusahaan akan mengurangi jumlah tenaga kerja atau SDM. Sebab proses operasional suatu perangkat berteknologi bisa dilakukan hanya oleh satu orang saja. Tentu saja pengoperasi sistem ini perlu memliki kealian dan kemampuan dalam menggunakan konferensi video. Selain mengurangi tenaga kerja rupanya konferensi video secara teknis juga memerlukan biaya yang lebih sedikit. Segala sesuatu termasuk data dan informasi bisa disampaikan hanya dnegan melalui konferensi video ini. Anda mungkin tidak perlu lagi mengeluarkan banyak biaya untuk bertemu dengan pihak lain karena Anda bisa memberinya informasi melalui video conference.

Waktu lebih hemat

Penggunaan konferensi video tidak hanya bersifat hemat dalam hal pengeluaran atau biaya atau finansial saja. Tetapi secara lebih jauh bisa disimpulkan bahwa penggunaan konferensi video juga bisa menghemat waktu. Jika sebelumnya And aharus membutuhkan waktu yang cukup lama untuk memberikan informasi pada pihak lain namun sekarang Anda bisa melakukannya dalam waktu yang lebih singkat dan tentu sangat cepat.

Kekurangan Yang Sering Terjadi

Harga video conference relatif mahal

Konferensi video yang merupakan suatu perangkat dengan disertai teknologi canggih ini tentu tidaklah murah. Untuk saat ini harga perangkat ini masih bisa dibilang cukup mahal. Maka penggunaan konferensi video ini umumnya hanya digunakan oleh beberapa perusahaan atau lembaga yang memiliki modal dan dana cukup tinggi. Perusahaan yang sangat memerlukan konferensi video ini juga bisa saja memilikinya namun biasanya pembelian produk eprangkat ini disertai dengan harga yang relatif mahal. Sekalipun mahal namun sebenarnya fungsi dari perangkat ini sangat membantu perusahaan sehingga bisa difungsikan dengan maksimal.

Peralatan pendukung video conference sulit didapat

Selain mahal masih ada pula kelemahan atau kekurangan lain dari konferensi video. Misalnya sulitnya perolehan beberapa alat untuk mendukung sistem ini. Memang dalam pelaksanaannya konferensi video ini memerlukan beberapa peralatan seperti misalnya kamera video atau webcam dan monitor serta mikrofon serta speaker dan juga jaringan. Selain itu proses instal segala apliaksi yang mendukung konferensi video juga harus dilakukan dengan sangat hati-hati agar tidak sampai menimbulkan kesalahan.

Dampak Di Masa Kini

Video conference tidak dipungkiri lagi telah memberikan dampak pada kehidupan sehari-hari setiap manusia. Tentunya dengan adanya konferensi video yang melibatkan unsur teknologi canggih ini maka kehidupan masyarakat menjadi lebih maju den modern. Di samping itu keberadaan konferensi video ini juga dapat mempermudah segala pekerjaan Anda sehingga apa yang Anda lakukan bisa menjadi lebih praktis dan cepat. bahkan dampak dari konferensi video ini mencakup seluruh sektor kehidupan manusia. Misalnya saja pada sektor pendidikan dan bisnis serta sektor kesehatan dan terlebih sektor media.

Seluruh sektor yang ada dalam kehidupan manusia menjadi lebih mudah dengan adanya teknologi ini. Sebab pada dasarnya konferensi video memungkinkan adanya percakapan langsung yang dilakukan berbagai pihak di tempat yang berbeda. Maka komunikasi akan menjadi lebih lancar karena adanya konferensi video ini. Penyampaian informasi bisa dilakukan dengan proses yang lebih mudah dan dalam waktu yang lebih singkat atau cepat karena adanya bantuan dari konverensi video yang dapat diakses oleh banyak orang.

Hal ini sama dengan saat memutuskan penggunaan sistem payroll karyawan yang lebih efektif. Misalnya dengan mempercayakan pada JojoPayroll. Dengan sistem payroll yang kompeten, tentunya pembayaran payroll dapat berjalan lancar dan sistematis. Tim keuangan perusahaan jauh lebih mudah dalam mengatur pembayaran payroll serta dapat direncanakan sesuai kebutuhan perusahaan. Hal ini karena adanya fitur-fitur yang mendukung JojoPayroll, di antaranya sebagai berikut:

  • Sistem payroll yang terkalkulasi dengan otomatis dengan slip gaji yang dikeluarkan secara otomatis.
  • Sistem Penggajian Terhitung Otomatis dengan slip gaji yang dihasilkan secara otomatis.
  • Integrasi yang mudah ke sistem HRIS saat ini, Basis Data Komprehensif untuk Analisis.

Oleh sebab itu jangan ragu untuk beralih pada JojoPayroll. Segera dapatkan coba gratis untuk perusahaan Anda selama 14 hari lamanya. Dapatkan sistem payroll terbaik yang mendukung perusahaan Anda hanya dengan memilih JojoPayroll.