Menerapkan Pomodoro Technique Secara Efektif Dalam Pekerjaan

pomodoro technique

Pomodoro technique pada dasarnya merupakan suatu metode yang bisa digunakan untuk membuat Anda bisa melakukan kegiatan dengan penuh fokus secara lebih efektif dan efisien. Teknik ini sebenarnya mengadopsi metode time management yang diciptakan dengan tujuan untuk melakukan tugas secara lebih baik.

Sistem ini melibatkan adanya waktu untuk bekerja dan juga beristirahat dengan interval waktu tertentu. Maka akhirnya akan didapatai kondisi fisik dan juga kondisi psikis yang baik bagi Anda untuk menyelesaikan seluruh tugas secara tepat waktu.

Langkah Pomodoro Technique

Siapkan tugas

Bagi Anda yang ingin mencoba menerapkan pomodor technique maka Anda tak perlu bingung mengenai apa saja yang perlu Anda lakukan. Langkah pertama yang tentunya perlu Anda lakukan untuk bisa menjalankan teknikini adalah menyiapkan seluruh tugas Anda. Sebaiknya Anda membuat daftar pengerjaan tugas agar tak mengalami kebingungan dalam melakukan pengelolaan tugas.

Tempatkan tugas dengan prioritas utama pada nomer tertinggi di daftar kegiatan yang harus Anda kerjakan. Tugas yang perlu diprioritaskan tentunya adalah tugas yang memiliki deadline paling cepat. Setelah itu Anda juga bisa menempatkan tugas dengan deadline tercepat kedua di bawah tugas pertama dan begitu pula seterusnya. Maka setiap akan mengerjakan tugas tentu Anda bisa melihat list tugas Anda.

Set timer

Langkah kedua yang bisa dilakukan setelah membuat daftar atau list tugas adalah menyiapkan timer. Untuk melakukan hal ini maka Anda bisa menggunakan timer berupa apa saja. Mungkin Anda bisa menggunakan jam weker sebagai alarm sehingga Anda bisa melakukan set timer dengan interval waktu untuk bekerja dan interval waktu untuk beristirahat. Atau Anda juga bisa melakukan set timer dengan menggunakan smartphone.

Di zaman sekarang ini memang smartphone bisa menjadi pilihan tepat bagi Anda sekalian. Baik untuk melakukan set timer maupun untuk membuat daftar kerja Anda. tentunya And abisa membagi wkatu dengan baik. Misalnya saja 25 menit untuk bekerja dan kemudian 3 hingga 5 menit untuk beristirahat.

Pusatkan fokus

Jika memang set timer telah dipasang dan daftar tugas sudah dibuat maka Anda bisa mulai mengerjakan tugas. Kerjakan tugas yang memang telah direncanakan untuk dilakukan dengan memusatkan fokus secara penuh hingga timer berbunyi. Selama Anda mengerjakan tugas dalam beberapa menit ini tentu Anda harus berfokus pada pekerjaan Anda.

Jangan sampai Anda lengah dan melakukan hal lain di luar pengerjaan tugas. Pusatkan seluruh fokus Anda dalam mengerjakan tugas agar Anda bisa mengunakan waktu pengerjaan tugas ini dengan efektif. maka otak Anda akan terus berpusat pada pekerjaan Anda.

  • Isi form berikut ini untuk mendapatkan demo gratis aplikasi HRIS hari ini.
  • This field is for validation purposes and should be left unchanged.

Timer berbunyi

Setelah timer berbunyi maka Anda bisa menggunakan wkatu selanjutnya untuk beristirahat. Jadi saat timer berbunyi berarti Anda bisa berhenti kerja sejenak. Sekalipun jika tugas Anda belumlah selesai maka tetaplah berhenti sejenak agar Anda bisa melakukan refresh otak.

Istirahat cukup

Waktu bersantai yang diperlukan dalam pengerjaan tugas sebenarnya tidak perlu terlalu lama. Anda bisa menghabiskan tidak lebih dari 5 menit untuk bersantai. Anda bisa menggunakan waktu ini untuk pergi ke toilet atau untuk minum atau mungkin saja untuk melakukan cek hp, juga bisa melakukan stretching sehingga badan Anda akan terasa segar dan nantinya tidak akan terasa kaku saat digunakan bekerja kembali. 

Tujuan Pomodoro Technique

Pemusatan fokus

Salah satu tujuan dari adanya pomodoro technique adalah untuk lebih memusatkan fokus Anda pada pengerjaan tugas. Bahkan hal ini tampaknya menjadi tujuan utama dari penerapan teknik pomodoro. Dalam hal ini Anda bisa terus membiasakan otak Anda untuk bekerja dan menyelesaikan pekerjaan Anda. Otak akan semakin diasah dan dilatih untuk tetap fokus pada seluruh tugas dan pekerjaan Anda.

Pemusatan fokus memang sangat diperlukan dalam melakukan berbagai hal. Dengan adnaya pemusatan fokus maka kinerja Anda akan mennjadi lebih optimal. Pemusatan fokus yang diberikan selama pengerjaan tugas juga akan membantu Anda dalam memberikan hasil kerja yang maksimal.

Pengelolaan tugas

Jika memang otak telah terbiasa untuk mengerjakan segala tugas dengan fokus maka nantinya setiap tugas Anda akan terselesaikan dengan baik. Sebab Anda akan menjadi sangat terbiasa untuk bekerja secara lebih serius dengan kinerja yang bersifat optimal. Pola kerja yang seperti ini akan membuat Anda tidak membutuhkan timer lagi dalam bekerja. Timer yang semula digunakan untuk membuat Anda bisa bekerja secara efektif pada akhirnya tidak akan dibutuhkan lagi.

Terlebih lagi saat Anda sudah menjadikan cara kerja dengan teknik pomodoro ini sebagai suatu kebiasaan. Tentunya setiap tugas dan pekerjaan Anda bisa dikelola dengan sangat baik. Pengelolaan tugas dan pekerjaan yang baik akan menjaga fokus Anda sehingga Anda bisa menyelesaikan seluruh tugas tepat waktu.

Kinerja efektif

Memusatkan fokus pada suatu hal memang perlu dilatih sehingga bisa menjadi kebiasaan yang baik bagi Anda. Tidak hanya fokus saja yang diutamakan dalam bekerja dan dalam pengerjaan tugas. tetapi Anda juga perlu mampu memanajemen seluruh tugas dan pekerjaan Anda dengan baik. Berikan pengelolaan tugas ynag disertai dengan fokus saat mengerjakannya maka pekerjaan akan menjadi lebih cepat selesai. Kinerja akan menjadi lebih efektif dan tentu saja tidaklah membuang waktu. Oleh karena itu Anda bisa menggunakan teknik pomodoro untuk bisa menerapkan berbagai hal berikut mendapatkan hasil terbaik dari pekerjaan Anda.

Penerapan Pomodoro Technique

Pomodoro technique yang identik dengan adanya pembagian waktu untuk bekerja dan beristirahat tampaknya bisa menjadi metode terbaik untuk diterapkan oleh Anda sekalian. Untuk menerapkan metode ini maka Anda bisa membagi waktu selama beberapa menit untuk bekerja dan juga selama beberapa menit untuk beristirahat. Istirahat memang diperlukan agar Anda bisa menyegarkan kembali otak.

Tentu setelah beristirahat nantinya otak akan kembali bekerja dengan baik dan bahkan dengan optimal. Namun istirahat atau break diperlukan hanya sebentar saja agar Anda bisa melanjutkan proses pengerjaan tugas kembali. Untuk menggunakan metode ini maka Anda bisa menggunakan beberapa macam aplikasi yang telah tersedia tentunya dengan melakukan akses internet terlebih dahulu.

Seperti juga saat mencari sistem keuangan terbaik untuk perusahaan. Sebaiknya percayakan saja pada JojoExpense. Dengan produk ini maka seluruh pemasukan serta pengeluaran perusahaan dapat dicatat secara rapi. Tidak hanya itu saja, tetapi juga membantu mencegah penipuan dalam keuangan dan menghemat dana perusahaan secara optimal.

Hal ini berkat beberapa fitur yang bisa ditemukan di dalam JojoExpense. Contohnya yaitu fitur-fitur berikut di bawah ini.

  • Monitor disbursement uang panjar kerja di manapun kapan pun
  • Proses pelaporan dan pengarsipan reimbursement otomatis dan dapat disesuaikan
  • Peraturan budget yang disesuaikan untuk reimbursement dan Cash Advance

Jadi tunggu apalagi, yuk segera daftar! Dapatkan coba gratis selama 14 hari di perusahaan Anda sekarang juga.